Berita / Berita Pendek |
Dari Mana Pentagona?Senin, 18 Juni 2007 19:14:25
Komunitas seniman lukis satu ini cukup dikenal keberadaanya di seantero Ranah Minang. Kiprahnya diberbagai pameran perlu diacungi jempol. Namun kebanyakan mungkin orang hanya mengenal kelompok komunitas satu ini sebatas namanya saja. Nah, sebetulnya apa yang membubuat Zirwen Hazry dan kawan-kawannya membentuk kelompok lukis ini dan kapan mereka resmi berdiri?. (6063 klik) |
Imajinasi Yang Melesat TinggiSelasa, 29 Mei 2007 18:25:09
Sumatera barat boleh berlega hati, dengan munculnya seorang pelukis wanita, Inggrid Haryana B. Dalam usianya 10 tahun Ingrid sudah mulai mengasah kemampuan melukisnya, melalui pameran tunggal yang digelar di taman Budaya Propinsi Sumatera Barat dari tanggal 23-29 Agustus 2006 yang lalu. (3454 klik) |
Dari Ekspedisi Seni Rupa 2007 GOA NGALAU Fenomena Alam Nan Menakjubkan, Rancak untuk MelukisMinggu, 13 Mei 2007 12:37:34
Kawasan yang dikunjungi pertama pada Ekpedisi Seni Rupa 2007 adalah objek wisata Ngalau Indah kota Payakumbuh. Bertandang kesalah satu objek wisata di kota Galamai itu tak akan pernah rugi. Tim ESR yang mencoba, sangat terpukau dengan pemandangan alam yang sangat naturalis tanpa lekatan tangan manusia . Demikian dijelaskan seorang pemandu wisata bapak Buyung Jasrul, yang juga warga asli Ngalau. (2882 klik) |
SMSR Siap Ambil Emas di LKS 2007Jumat, 11 Mei 2007 11:32:43 SMSR (SMKN 4 Padang) siap menjadi juara pada lomba LKS 2007 mendatang yang diagendakan bakal berlangsung di Malang. Kali ini, sekolah seni rupa yang berada di Padang tersebut, turun pada bidang lomba DKV. Windi Delta siswa yang dipercaya membawa nama Sumbar, siap menjuluk emas. (4055 klik) |
Gempa Padang Dipicu Pergerakan Segmen SingkarakKamis, 08 Maret 2007 17:58:31 JAKARTA, KCM - Gempa besar yang mengguncang Padang dan sekitarnya hari ini dipicu pelepasan energi di patahan Sumatera (sesar Semangko) yang melalui segmen Singkarak. Demikian disampaikan Dr. Danny Hilman Natawijaya, ahli gempa dari lembaga ... (5325 klik) |
Istana Pagaruyung TerbakarSabtu, 03 Maret 2007 17:02:14 Padang , SinggalangIstano Basa Pagaruyuang tadi malam ludes terbakar. Api mengamuk dengan ganas, menyusul sambaran petir pada puncak Istano sekitar pukul 19.15 WIB. “Api tak bisa lagi dipadamkan, be ... (2611 klik) |
SIGHI ART GALLERY, SESAAT LAGISabtu, 24 Februari 2007 10:29:15 Akhir-akhir ini boleh dikatakan bahwa Bukittinggi sedang mengalami banjir galeri. Sejak tahun 2003 hingga 2006 kemaren sudah terdapat 5 galeri lukisan di Bukittinggi, diantaranya yaitu: Army Gallery di Simpang Tanjung Alam, Dayang Gallery di Cingkariang, Galeri Yazid di ... (3957 klik) |
17 Ramadhan Heroik Perang BadarRabu, 11 Oktober 2006 08:03:45 tempo Rasulullah SAW memerintah tidak terlepas dari gempuran kaum Quraisy, yang tidak senang terhadap berdirinya agama Allah yaitu Islam. Kerap kali, banyak korban berjatuhan dari kebrutalan kaum Kafir tersebut, sampai-sampai Rasulullah pernah mendapatkan perlakukan yang amat kejam. Perperang, demi ... (4002 klik) |
Kompetisi Seni Lukis Remaja Nasional 2006Minggu, 08 Oktober 2006 16:37:09 (Art-ysri, 3/10/06)Mengulang kesuksesan kompetisi seni lukis tahun lalu, Dinas Permuseuman DKI Jakarta dan YSRI menggelar lagi kompetisi serupa, kali ini untuk tingkat nasional. Kompetisi sekaligus bertujuan memunculkan bibit-bibit baru untuk regenerasi para pelukis. Di sini, YSRI ak ... (2889 klik) |
Sekilas LKS-SMK Nasional XIV 2006Senin, 12 Juni 2006 19:12:55 Lomba Kompetensi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan (LKS-SMK) Tingkat Nasional XIV yang berlangsung pada tanggal 12 "? 16 Juni 2006 bertempat di Komplek Taman Mini Indonesia Indah Jakarta. Kegiatan rutin tahunan ini diselenggaraka ... (3134 klik) |
Sebelumnya Selanjutnya |